Manajemen Email

IP-guard Modul Manajemen Email secara otomatis merekam setiap email keluar dan masuk. Bahkan jika si pemakai menghapus email mereka, masih ada salinan untuk Anda periksa. Ditambah sanggup memblokir akun email tertentu untuk mengirim email ke penerima spesifik, melarang pemakai untuk mengirim email keluar dengan subjek tertentu dan juga lampiran maupun membatasi ukuran email dengan tujuan untuk mencegah kebocoran data secara tidak sengaja maupun sengaja.

  • Blok akun pengirim tertentu
  • Blok penerima tertentu
  • Blok email keluar ke domain tertentu
  • Blok user mengirim email dengan lampiran
  • Blok email dengan subjek tertentu
  • Blok user mengirim file dengen nama file tertentu
  • Blok user mengirim email yang melebihi ukuran tertentu
  • Rekam email keluar dan masuk SMPT/POP3 dan Email Exchange
  • Rekam email keluar webmail dan Lotus Notes
  • Rekam semua konten lampiran masuk dan keluar
  • Rekam subjek, pengirim, penerima, waktu, ukuran email
  • Instan pop up alert notifikasi ke admin supaya mereka bisa mengamati pemakai yang dicurigai dan email yang dikirim
  • Instan pop up peringatan di sisi user jika user menyalahi penggunaan email, kirim email dan sebagainya.
  • Informasi peringatan yang bisa disesuaikan
Online Demo